Salah satu solusinya adalah pemerintah menggalakan Pembelajaran Jarak jauh ( Pembelajaran daring ) dari tingkat TK sampe Universitas. Adapun tantangan yang di hadapi guru maupun siswa dalam PJJ ini.Untuk guru di tuntut lebih kreatif dan inovatif agar pembelajaran lebih menyenangkan, biasanya untuk guru menggunakan berbagai media dari classroom, schloogy, MS teams, zoom meating dll.maka untuk guru-guru yang zaman sekarang di tuntut untuk melek teknologi dengan banyak mengikuti seminar daring untuk meningkatkan skill mengajar daring.
bagi siswa tantangan pun beragai mulai dari rasa bosan dan jenuh ketika harus belajar di rumah, masalah jaringan yang susah sampai kuota internet. bagi orang tua pun juga susah mereka perlu belajar menjadi guru ketika membimbing anaknya di rumah karena biasanya pendidikan di serahkan kepada guru di sekolah. Pemerintah pun tanggap dengan pemberian kuota gratis bagi siswa, mahasiswa dan guru melalui bantuan subsidi kuota selama 4 bulan. Dengan keadaan yang demikian alangkah baiknya jika kita semua dapat saling bergandengan tangan menghadapi tantangan ini bersama sama, butuh kerjasama yang baik antar siswa, guru dan orang tua.Semoga pandemi segera berlalu....Aamin yra....

Tidak ada komentar:
Posting Komentar